Pimpinan Faktar Dialog Bersama Perwakilan Mahasiswa
Humas IAIN Parepare- Sebanyak dua puluh lima mahasiswa perwakilan dari Senat Mahasiswa (Sema) Tarbiyah, Dewan Mahasiswa (Dema), Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Pendidikan Agama Islam (PAI), Pendidikan Bahasa Inggris (PBI), Pendidikan Bahasa Arab (PBA), Matematika, Tadris IPS (TIPS), Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD), Manajemen Pendidikan Islam (MPI), dan Tadris IPA (TIPA) mengadakan dialog dengan […]
Rapat Akademik Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam
Humas IAIN Parepare-Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) IAIN Parepare melaksanakan rapat akademik semester genap tahun ajaran 2021/2022 di ruang Seminar FEBI, Kamis (10/03/2022) pukul 10.00-selesai. Rapat Akademik merupakan agenda rutin setiap awal semester ini dibuka oleh Dekan FEBI Dr. Muhammad Kamal Zubair, M.Ag. didampingi Wakil Dekan II Dr. Usman, M.Pd., Kabag TU Naharuddin, S.Ag.,M.Pd., […]
Rapat Akademik FAKSHI; Kabiro Harap Zero Semester 9, Warek I Apresiasi FAKSHI Bebas Nilai Berkasus
Humas IAIN Parepare-Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum Islam (FAKSHI) IAIN Parepare menyelenggarakan Rapat Akademik Semester Genap Tahun 2021/2022 secara virtual pada Kamis (10/03/2021). Kegiatan yang tujuannya sebagai bentuk evaluasi semester ganjil yang lalu dan sebagai agenda konsolidasi kebijakan-kebijakan akademik pada semester genap mendatang dihadiri oleh seluruh dosen homebase FAKSHI. Berbeda dengan sebelumnya, tradisi akademik yang […]
Pascasarjana Gelar Rapat Koordinasi Persiapan Matrikulasi Mahasiswa Baru
Humas IAIN Parepare- Menjelang pelaksanaan Matrikulasi Mahasiswa Baru Program Pascasarjana Intitut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare, panitia pelaksana melakukan rapat koordinasi pada, Kamis (10/03/2022) secara virtual. Wakil Rektor I bidang APK Sitti Jamilah Amin turut hadir memberikan arahan kepada seluruh panitia pelaksana. Dalam arahannya, Sitti Jamilah Amin menyarankan agar materi matrikulasi disesuaikan dengan peminatan atau […]
Prodi Perbankan Syariah Rapat Koordinasi Persiapan Akreditasi
Humas IAIN Parepare– Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) IAIN Parepare sebagai Unit Pengelola Program Studi (UPS) Perbankan Syariah menyelenggarakan rapat koordinasi persiapan akreditasi di Ruang Dekan, Senin (07/03/2022) pukul 8.00-10.00 WITA. Akreditasi ini proses penilaian dan evaluasi yang dilakukan oleh tim asesor BAN PT terhadap penyelenggaraan Perguruan Tinggi. Hal ini dilakukan guna menjamin mutu […]
Rapat Akademik Fakultas Tarbiyah, Evaluasi Semester Ganjil
Humas IAIN Parepare- Fakultas Tarbiyah menyelenggarakan Rapat Akademik untuk mengevaluasi proses pelaksanaan perkuliahan semester ganjil 2021/2022 dan mendengarkan saran serta masukan dari dosen untuk perbaikan proses perkuliahan pada semester selanjutnya. Hal ini juga sebagai tradisi akademik sebelum dilaksanakannya perkuliahan perdana semester genap di IAIN Parepare. Acara dilaksanakan secara daring, Selasa (08/02/2022). Dalam rapat tersebut, hadir […]
Rapat Perdana Tim Akreditasi Jurnal 2022, Target Semua Jurnal Terakreditasi!
Humas IAIN Parepare- Rabu (09/03/2022) Tim Panitia Reakreditasi Jurnal LP2M IAIN Parepare melaksanakan agenda rapat perdana persiapan akreditasi dan reakreditasi jurnal di lingkup IAIN Parepare. Kegiatan rapat dilaksanakan di Meeting Room LP2M IAIN Parepare. Rapat perdana ini membahas rencana pelaksanaan pengusulan akreditasi dan reakreditasi jurnal yang ada di IAIN Parepare. Poin-poin utama yang menjadi agenda […]
Pra-Raker FUAD: Bersinergi Realisasikan Program Kerja yang Produktif dan Inovatif
Humas IAIN Parepare—Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah (FUAD) Institut Agama Islam Negeri Parepare melaksanakan Pra-Raker untuk Tahun Anggaran 2023. Pra-Raker ini berlangsung selama dua hari dari tanggal 08 s.d. 09 Maret 2022 di Hotel Maxone Makassar, Sulawesi Selatan. Kegiatan Pra-Raker FUAD kali ini mengambil tema “Melalui Pra-Raker, Kita Wujudkan Rancangan Program yang Produktif dan Inovatif”. […]