Setelah ASKOPIS, Giliran Fakshi MoA dengan IAIN Manado
Humas IAIN Parepare – Upaya untuk menindaklanjuti Memorandum of Understanding (MOU) antara IAIN Parepare dengan IAIN Manado, dilaksanakan kegiatan penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) dan implementasi kerja sama antara Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum Islam (Fakshi) IAIN Parepare dengan Fakultas Syariah IAIN Manado pada, Senin (28/03/2022) bertempat di Gedung Rektorat. Kegiatan ini merupakan kunjungan balasan yang dilakukan oleh IAIN Parepare ke IAIN Manado pekan lalu. Kegiatan penandatangan MoA […]
Puisi Karya Mahasiswa Jurnalistik Islam, Sukses Semarakkan Acara Pelepasan KPM II tahun 2022
Humas IAIN Parepare-Ada yang berbeda dalam prosesi pelepasan mahasiswa KPM semester ini; sebuah persembahan istimewa dari perwakilan peserta KPM II kepada Rektor IAIN Parepare. Persembahan ini dilakukan mengingat bahwa masa jabatan rektor akan segera berakhir pada 14 April 2022. Ini berarti bahwa kegiatan pelepasan mahasiswa KPM II tahun 2022 ini akan menjadi kegiatan KPM tarakhir […]
Rektor IAIN Parepare Resmi Melepas Mahasiswa KPM II tahun 2022
Humas IAIN Parepare-Pelepasan mahasiswa KPM II tahun 2022 resmi dilakukan oleh Rektor IAIN Parepare Senin (28/082022) di Auditorium IAIN Parepare. Pelepasan secara resmi ini juga dihadiri oleh Wakil Rektor Bidang Akademik dan Pengembangan Lembaga, ketua LPPM, Para Dekan dalam Lingkup IAIN Parepare, Ketua Ma’had Al Jamiah Dosen Pembimbing Lapangan, dan seluruh tim panitia. Ketua Panitia […]
Hindari Plagiarisme, FORKIM Adakan Kelas Penulisan Turnitin dan Parafrase
Humas IAIN Parepare–Forum Riset dan Karya Ilmiah Mahasiswa (FORKIM) IAIN Parepare kembali melaksanakan kajian “Kelas Penulisan” dengan tema “Turnitin dan Parafrase” yang berlangsung via Zoom Meeting Minggu (27/3/2022). Kegiatan kajian ini dihadiri oleh Dr. Musmulyadi, S. H. I., M. M. selaku pembina harian FORKIM, Dr. Ahmad Dzul Ilmi S., S. E., M. M. sebagai narasumber […]
Pembukaan Kuliah dan Orasi Ilmiah Semester Genap Tahun Akademik 2021/2022
Humas IAIN Parepare–Perkuliahan semester genap tahun akademik 2021/2022 masih tetap dilaksanakan secara blended. Hal tersebut diungkap Wakil Rektor Bidang Akademik Pengembangan Kelembagaan, Sitti Jamilah, pada Pembukaan Kuliah Semester Genap, Selasa (22/03/22) di gedung Auditorium IAIN Parepare. Sitti Jamilah menjelaskan bahwa hal tersebut mengacu kepada keputusan bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan, dan […]
Bekali Penyusunan Skripsi, Prodi Sejarah Peradaban Islam Gelar Workshop Penulisan Sejarah
Humas IAIN Parepare-Program Studi Sejarah Peradaban Islam Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare gelar acara Workshop Penulisan Sejarah dengan tema “Menulis Sejarah Islam: Keragaman Topik dan Metodenya” bertempat di Gedung Perpustakaan Lantai 5 IAIN Parepare, Rabu (23/3/2022). Kegiatan workshop penulisan sejarah tersebut dibuka oleh Dekan Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah, […]
Jelang Pelepasan Mahasiswa KPM II 2022, Panitia Gelar Rapat Pemantapan
Humas IAIN Parepare-Panitia KPM (Kuliah Pengabdian Masyarakat) II Tahun 2022 menggelar rapat pemantapan pelepasan mahasiswa KPM di Meeting Room LPPM, Rabu (23/03/2022). Kegiatan ini dibuka oleh Ketua LPPM yang juga dihadiri oleh Kepala Pusat Pengabdian kepada Masyarakat dan seluruh tim panitia. Dalam penyampaiannya, ketua LPPM, Dr. Zainal Said, M.H. mengungkapkan kepada seluruh tim panitia agar […]
Pascasarjana Gelar Rapat Koordinasi Perkuliahan Semester Genap 2021-2022
Humas IAIN Parepare–Menjelang pelaksanaan perkuliahan semester genap 2021/2022,Program Pascasarjana Institut Agama Islam Negeri Parepare menggelar rapat koordinasi pada Jumat (18/3/2022) di ruang rapat Pascasarjana. Rapat tersebut dipimpin langsung oleh Direktur Pascasarjana Dr. H. Mahsyar. Direktur berpesan untuk meningkatkan kinerja dalam mengabdikan diri mengajar, mengayomi mahasiswa, dan memberikan pelayanan terbaik untuk mahasiswa. Selain itu, Masyar menghimbau […]