Forum Humas: Jadikan PIONIR momentum strategis perkenalkan PTKIN di Dunia
Selain perlombaan, Pekan Ilmiah Olahraga seni dan Riset (PIONIR) IX tahun 2019 juga dilaksanakan kegiatan Forum Humas Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) se Indonesia…
Syukur Lolos masuk babak FINAL Pop Solo PIONIR ke IX
Selasa,(16/07). Pop Solo Islami Putra Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare lolos ke sepuluh besar pada babak penyisihan PIONIR ke IX di Home Theater Fakultas Humaniora Universitas Maulana Malik Ibrahim Malang…
Pendaftaran Program Beasiswa Bidikmisi Dibuka hingga Agustus
telah dibuka sejak 1 Juli lalu dan akan berakhir bulan Agustus 2019.
Menteri Agama RI Membuka Acara PIONIR ke IX, Rektor Menitip Pesan Kepada Kontingen IAIN Parepare
Malam pembukaan Pekan Ilmiah, Olahraga, Seni dan Riset (PIONIR) ke IX Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) tahun 2019…
Dirjen Pendis Bahas pentingnya Akselerasi Guru Besar pada Forum Rektor
Humas IAIN Parepare–Forum Pimpinan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) se Indonesia menjadikan isu akselerasi guru besar sebagai tema pertemuankali ini…
Prodi Pendidikan Matematika Gelar Seminar dan Produk Pembelajaran
Kegiatan ini dirangkaikan dengan Gelar Produk Media Pembelajaran hasil karya cipta mahasiswa
Mahasiswa Syariah Menjadi Panutan Hukum bagi Masyarakat
Pengurus Dewan Eksekutif Mahasiswa (baca: HMJ) Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum Islam menggelar kegiatan Sekolah Hukum dan Advokasi
Tetap Optimis, Kontingen IAIN Parepare Asa Skill di Atas Ciremai
Minggu pagi, 08.00 WIB Rombongan kontingen IAIN Parepare tiba di Kampus UIN Malang. Dalam rangka mengikuti kegiatan Pekan Ilmiah, Olahraga, Seni dan Riset (PIONIR) yang ke IX. Dimana kegiatan PIONIR ini merupakan kegiatan yang helak setiap dua tahun sekali dan diikuti oleh seluruh Perguruan Tinggi Keislaman Negeri (PTKIN) se Indonesia. Tahun 2019 ini, UIN Maulana […]