IAIN PAREPARE

Jan
24

Rapat Perdana, LP2M Siap Songsong Kegiatan 2022

Humas IAIN Parepare – Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) IAIN Parepare menggelar rapat perdana tahun 2022, Kamis (20/01/2022) di Ruang Meeting LP2M. Agenda rapat yang dilaksanakan selain membahas komitmen kerja tahun 2022, juga melakukan evaluasi kegiatan tahun sebelumnya yang dintegrasikan untuk pencapaian hasil kegiatan tahun 2022, agar lebih maksimal. Rapat ini dipimpin langsung […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Jan
24

Apel Pagi Perdana, Dekan FAKSHI Imbau Penguatan Kelembagaan melalui Kolaborasi Dosen dan Tendik

Humas IAIN Parepare – Menindaklanjuti Surat Edaran Kementerian Agama Nomor SE. 01 Tahun 2022 tentang pelaksanaan apel pagi bagi Aparatur Sipil Negara lingkup Kementerian Agama, Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum Islam (FAKSHI) IAIN Parepare menggelar apel pagi perdana pada Senin (24/01/2021) di halaman gedung FAKSHI. Pelaksanaan apel pagi diselenggarakan dengan maksud untuk memelihara dan meningkatkan […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Jan
24

Apel Perdana FEBI Kegiatan Akademik Diperhatikan

Humas IAIN Parepare-Pelaksanaan apel pagi berlangsung serentak di lingkup IAIN Parepare pada setiap unit/lembaga maupun Fakultas termasuk Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam pada Senin (24/1/2022). FEBI melaksanakan apel pagi bersama di lobby FEBI IAIN Parepare, pukul 07.15 WITA dipimpin oleh Kabag TU Naharuddin, S.Ag, M.Pd. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Dekan FEBI, Wakil Dekan 1 dan […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Jan
24

LPM dan LP2M Laksanakan Apel Pagi Bersama

Humas IAIN Parepare-Pelaksanaan apel pagi yang berlangsung serentak dilaksanakan setiap unit/lembaga dan fakultas dalam lingkup IAIN Parepare Senin, (24/01/2022). LPM dan LP2M melaksanakan kegiatan apel pagi bersama di depan Gedung Zona Akreditasi dipimpin oleh ketua LPM Dr. Herdah, M.Pd. dan diikuti oleh Ketua LP2M, sekretaris LPM, sekretaris LP2M, seluruh kepala pusat, dan staf LPM dan […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Jan
23

FORKIM Adakan Kajian Rutin, Hadirkan Eks-Kapus Penelitian IAIN Parepare

Humas IAIN Parepare-Forum Riset dan Karya Ilmiah Mahasiswa (FORKIM) kembali menggelar kajian rutin (Kelas Panelis) lanjutan dengan tema “Tinjauan Teori dalam Karya Tulis Ilmiah” yang berlangsung via Zoom Meeting, Sabtu (22/01/2022). Kegiatan tersebut diikuti oleh pengurus dan anggota FORKIM dengan narasumber Rustan Efendy, M. Pd. I. (Ketua Prodi Pendidikan Agama Islam). Ketua FORKIM Nur Jamilah […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Jan
23

Akselerasi Kompetensi Mahasiswa, KPI Gelar Communication Fair III

Humas IAIN Parepare —Mengakhiri semester dengan tugas akhir pada sebuah mata kuliah, sesuatu hal yang sering dilakukan. Tugas itu bisa berupa karya yang dapat dilihat, dibaca, ataupun didengarkan, seperti halnya Program studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah IAIN Parepare. Namun, ada hal yang membedakan dengan prodi yang lain, yakni karya-karya […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Jan
22

Romantisme Sumpah PNS Baru

oleh: Sirajuddin (Kepala UPT. Perpustakaan IAIN Parepare) Feature— Hari ini Kamis, 20 Januari 2022. Aku ingin bercerita tentang romantisme yang tak biasa. Apakah itu? Ya, ini tentang ikrar/janji suci. Ups, jangan selalu berpikir janji suci yang romantis itu hanya tentang antara perempuan dan laki-laki. Sejatinya, romantisme yang hakiki adalah janji suci pada negara. Hari ini, […]

By Hayana | Feature
DETAIL
Jan
21

OPINI: Memahami Implikasi Alih Jabatan Administrasi ke Fungsional

Penulis: Suherman(JFT Pranata Humas Muda) OPINI— “Semua perubahan besar diawali dengan kekacauan” begitu kata penulis India, Deepak Chopra. Meski tidak tepat disebut kekacauan, kebijakan peralihan jabatan administrasi ke fungsional menimbulkan banyak implikasi pada tingkat implementasi teknis dan kesiapan SDM. Terkhusus, bagi pejabat yang menjalani peralihan jabatan. Menurut Thabib alAsyhar dalam opininya di kemenag.go.id (2020), peralihan […]

By Hayana | Opini
DETAIL