Sabda Langit di Penghujung Rajab
oleh: Budiman Sulaeman, S.Ag., M.HI (Dosen IAIN Parepare) OPINI—- Ada peristiwa agung yang pernah dialami oleh Baginda Nabi Muhammad saw. Peristiwa itu terjadi pada tanggal 27 Rajab tahun ke-11 setelah beliau dilantik menjadi Rasul (ba’d al-bi’tsati). Peristiwa itu dikenal dengan isrâ’ Nabi dari Masjidil Haram di Mekah ke Masjidil Aqsa di Palestina, dan mi’râj beliau […]
Memaknai Kembali Bhinneka Tunggal Ika
Penulis : Dr. Rahmawati (Dosen IAIN Parepare) OPINI—-Beberapa pekan lalu, Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Yudian Wahyudi melontarkan pernyataan bahwa Agama adalah musuh pancasila. Pernyataan ini memicu perdebatan di kalangan netizen bahkan menimbulkan keresahan di tengah masyarakat yang religius, hingga menjadi trending topic pada beberapa acara di stasiun tv swasta dan masuk dalam tema […]
Pengelola Jurnal Kuriositas Mengusung Tema “Moderasi Beragama” di Tahun 2020
IAIN PAREPARE -Pengelola jurnal Kuriositas mengadakan rapat rutin di ruang pertemuan (Meeting Room) LP2M IAIN Parepare, Rabu (4/3/2020). Pengelola membahas agenda-agenda yang akan dilakukan oleh seluruh tim pengelola untuk kelancaran edisi terbitan berikutnya. Kegiatan rapat rutin ini dibuka secara langsung oleh Kepala Pusat Penerbitan dan Publikasi Dr. Ali Rusdi, M.H.I. Ia mengungkapkan bahwa para pengelola […]
Sisihkan Puluhan Peserta, Delegasi IAIN Parepare Juara Best Paper Karya Ilmiah di Yogyakarta
IAIN PAREPARE — Mengawali perkuliahan semester genap di bulan Maret, perwakilan IAIN Parepare Nasyulianti dan Syaifullah, Mahasiswa Program Studi Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) mengharumkan nama IAIN Parepare dalam kancah nasional. Perwakilan IAIN Parepare tersebut mampu meraih Best Paper gagasan dan penyusunan karya tulis terbaik dalam ajang karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Nasional […]
Pengumuman Peserta KPM II
Pengumuman yang dinantikan akhirnya rilis juga. Bagi mahasiswa calon peserta KPM II IAIN Parepare, silahkan download di bawah ini, data Peserta KPM II yang dinyatakan lulus dalam seleksi berkas. Selamat ber-KPM adik-adik.
Pembukaan Kuliah Umum IAIN Parepare, Kamal Zubair sebagai Pembicara
IAIN PAREPARE – Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare, Kamis (27/2/2020) mengadakan kuliah umum dalam rangka pembukaan kuliah semester genap tahun akademik 2019-2020. Kegiatan ini dilaksanakan di Auditorium IAIN Parepare yang dihadiri para dosen dan mahasiswa IAIN Parepare, dimulai pukul 08.30-11.00 WITA. Pembicara kuliah umum Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (Febi) Dr. Muhammad Kamal […]
H. Sudirman L. Dampingi Doktor Asal Palestina Edukasi Masyarakat
H. Sudirman L., Wakil Rektor Bidang Administrasi Umum dan Keuangan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare