IAIN PAREPARE

Oct
30

Pembukaan FUAD Award, Rektor IAIN Parepare: Di Kehidupan Kita Selalu Berkompetisi

Humas IAIN Parepare — Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah (FUAD) melaksanakan pembukaan kegiatan FUAD Award, Jum’at, (28/10/2022) malam di Auditorium IAIN Parepare. Hadir dalam pembukaan ini Rektor IAIN Parepare, Hannani, Dekan FUAD A. Nurkidam, Wakil dekan I, Iskandar, Wakil Dekan II Nurhikmah dan para dosen lingkup FUAD. Rektor IAIN Parepare, Hannani dalam sesi pembukaan mengatakan, […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Oct
28

Mahasiswa Jurnalistik, Raih Medali Emas Tim Beregu Putri Cabang Olahraga Tenis Meja pada Event Porprov 17 Sulsel

Humas IAIN Parepare–Febi Amaliyah, Mahasiswa Program Studi Jurnalistik, sukses sumbang medali emas pada ajang Porprov setelah tim putri Parepare mengalahkan tim Pinrang dengan skor 3-0, Senin (24/10/202) di gedung Bulog Caile Kabupaten Bulukumba. Febi Amalia mengaku sangat bahagia dan bersyukur bisa menjadi bagian dari kemenangan tim putri Parepare. “Alhamdulillah, semoga ke depannya bisa dipertahankan dan […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Oct
28

HMPS Hukum Keluarga Islam Seminar UU Dispensasi Nikah

Humas IAIN Parepare- Pengurus Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Hukum Keluarga Islam (HKI) IAIN Parepare menggelar kegiatan Seminar Hukum Keluarga di Balai Seni IAIN Parepare, Kamis (13/10/2022). Dengan mengusung tema “Undang-undang Dispensasi Nikah: Solusi atau Musibah” diikuti sembilan puluh peserta. Kegiatan ini dihadiri Ketua Pengadilan Agama Pinrang Alam Syaf, Dekan Fakshi Rahmawati, Ketua Prodi HKI […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Oct
27

Sosialisasikan Program Pascasarjana, Tim Sosialisasi PMB ke Sulawesi Barat

Humas IAIN Parepare- Pascasarjana IAIN Parepare melaksanakan Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Semester Genap Tahun Ajaran 2022/2023 pada, Senin-Selasa (24-25/10/2022) di Sulawesi Barat, yakni Kabupaten Polewali Mandar, Kabupaten Majene dan Kota Mamuju. Sosialisasi di Sulawesi Barat tersebut dilaksanakan pada beberapa instansi yang telah terjalin MoU sebelumnya, yakni Kementerian Agama Polewali Mandar, Pengadilan Agama Polewali Mandar, Kementerian […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Oct
27

Tingkatkan Mutu Publikasi Mahasiswa, Prodi HPI Gelar Workshop Penulisan Artikel

Humas IAIN Parepare- Program Studi Hukum Pidana Islam (Jinayah) IAIN Parepare menyelenggarakan Workshop Penulisan Artikel Media Massa bagi Mahasiswa pada, Kamis (27/10/2022)….

By Hayana | Berita
DETAIL
Oct
27

Via Zoom Meeting , HMPS Tadris IPS IAIN Parepare Studi Banding

Humas IAIN Parepare- Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Tadris IPS IAIN Parepare melakukan kolaborasi dengan HMPS Tadris IPS UIN Sayyid Ali Rahmatullah (Satu) Tulungagung. Kolaborasi ini dalam rangka studi banding antar HMPS untuk selalu meningkatkan kualitas program kerjanya. Kegiatan seperti ini sangat didukung oleh dosen-dosen Tadris IPS, utamanya Ketua Prodi Tadris IPS Ahdar. Ia mengatakan […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Oct
27

Perkuat Solidaritas, HMPS Tadris IPS Lakukan Sociale Solidarity

Humas IAIN Parepare- Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Tadris IPS melaksanakan Penyambutan Mahasiswa Baru. Kegiatan ini dinamakan Sociale Solidarity dengan tema “Rekonstruksi Himpunan Menuju Tadris IPS yang Ideal “. Tema ini dipilih karena HMPS Tadris IPS menyerukan semangat solidaritas untuk berkembang jauh lebih baik. Penyambutan mahasiswa baru ditujukan pada mahasiswa angkatan 2022 sebagai angkatan keenam […]

By Hayana | Berita
DETAIL
Oct
27

Dua Dosen Akuntansi IAIN Parepare Lakukan Pengabdian Masyarakat Terkait Literasi Keuangan dan Pembukuan Sederhana di Desa Mattirotasi

Humas IAIN Parepare–Dosen Akuntansi IAIN Parepare melakukan pengabdian masyarakat di Desa Mattirotasi, Kecamatatan Mattiro Sompe, Kabupaten Pinrang, Kamis (26/10/2022). Tim pengabdian tersebut terdiri dari dua orang dosen akuntansi yaitu Saddan Husain, S.E., M.Ak., CTA., ACPA. dan Ira Sahara. S.E., M.Ak. serta mahasiswa prodi akuntansi yaitu Nur Jamilah Ambo dan Muh Fahri Muslimin. Pengabdian masyarakat ini […]

By Humas IAIN Parepare | Berita
DETAIL